Categories
sastra
Moemie: Fiksi yang Memantik Hasrat Menggali Fakta
(Ini satu lagi resensi yang tidak termuat di media, yang harus saya sampaikan kepada sidang jamaah blog sekalian daripada menjamur di folder. Kayaknya suatu saat saya perlu bikin tag khusus “tulisan yang ditolak media” :D.) Judul buku : Moemie, Gadis Berusia Seratus Tahun Penulis : Marion Bloem Penerjemah …