Siapa itu Avicenna? *Sambil mengerling*

Biar saya kutipkan satu info singkat–tapi cukup merangkum–tentang Avicenna (yg secara kebetulan yang bukan kebetulan adalah jg nama anak saya) dari buku The Ornament of the World: How Muslims, Jews and Christians Created a Culture of Tolerance in Medieval Spain dari Maria Rosa Menocal:

Born in 980, Avicenna had been the preeminent philosopher of the Islamic world, a man as cosmopolitan in his travels and outlook as he was prolific in his work. In many ways he was the most important product of several centuries of assimilation of the Greek scientific and philosophical curriculum, and in the Latin West he was revered as an original and penetrating philosopher as well as the author of the Canonwhich became one of Europe’s chief medical texts.

Written By

More From Author

(Terjemahan Cerpen) Mereka Terbuat dari Daging karya Terry Bisson

“Mereka terbuat dari daging.” “Daging?” “Daging. Mereka terbuat dari daging.” “Daging?” “Tak diragukan lagi. Kami…

Thank You, Dua Satu! Let’s Go Loro Loro!

Beberapa menit lagi 2021 sudah usai dan saya perlu menuliskan satu catatan kecil biar seperti…

(Resensi) Puser Bumi oleh Mas Gampang Prawoto

Berikut resensi terakhir dalam seri tujuh hari resensi. Kali ini kita ngobrol soal buku puisi…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *