Categories terjemahan

(Terjemahan Lagu) Halo dari Adele (Hello)

Biarkan saya mulai dengan memlintir baris ini: “It’s so typical of me to translate songs this late at night.” Tak perlu berpanjang-panjang: Adele adalah fenomena dua minggu terakhir. Penjualan albumnya dahsyat soro! Kalau Anda pecandu Facebook (seperti saya, meskipun malas posting), pasti Anda sudah lihat betapa fenomenalnya Adele,…

(Terjemahan Lagu) Kilatan Mata Harimau – The Eye of the Tiger – Survivor/Paul Anka

Seperti lazimnya manusia, blogger Anda di sini yang seringkali berlagak gagah ini juga mengalami yang namanya naik-turunya semangat. Ya, namanya kehidupan, itu roda tak selalu di atas. Atau, mengutip idiom ganjil yang dipakai seorang tokoh dalam film Premium Rush (2013), agar sepeda bisa berjalan, selalu ada pedal yang di atas…