Categories
resensi

Inilah Esai: Hasil Mengamalkan Ilmu Ganas Ajaran Guru SD yang Kurang Diamalkan?

(Saya pernah menulis tentang buku Inilah Esai tulisan Muhidin M. Dahlan. Tapi, kemarin, setelah baca tulisannya Muhidin tentang Bumi Manusia, saya jadi ingat kalau saya pernah nulis ini, tetap tentang buku Inilah Esai, yang saya kirimkan ke sebuah portal online untuk ulasan buku tapi tidak pernah dimuat. Jadi ya, timbangane eman, diposting di sini saja.) Setiap kali mendengar kata […]

Categories
resensi

Pengantar Nonton Solo Star Wars Story

Sepertinya ini pertama kali saya ngobrol soal Star Wars secara penuh di blog ini. Saya mulai kenal Star Wars secara serius baru pada tahun 2009. Tentu saya tahu waktu trilogi kedua muncul, tapi saya tidak pernah perhatian serius. Saya mulai serius dengan Star Wars baru setelah kenal Mohja Kahf, dosen dan pembimbing saya yang penggemar […]

Categories
resensi

Catatan Super Singkat Membaca Indonesia for Sale karya Dandhy Dwi Laksono

Sejauh mana kita tahu apa yang disebut dengan istilah neolib? Itulah yang kiranya ingin disasar oleh Dandhy Dwi Laksono dalam bukunya yang berjudul Indonesia for Sale. Dia merasa perlu membuat orang-orang tahu apa yang disebut dengan istilah neolib itu dan kenapa istilah itu penting diketahui oleh orang. Di pertengahan buku Indonesia for Sale, Dandhy menyatakan […]

Categories
resensi sastra serbasuka

Inilah Esai karya Muhidin M. Dahlan: Katalog Penting Anti-Mati Gaya dalam Menulis Esai

Menurut Carl Sagan dalam Cosmos, bila dibandingkan dengan usia alam semesta yang ditaksir miliaran tahun, sejarah umat manusia ini tidak ada artinya. Saya pun menerima gagasan itu dan menjadikannya etos bagi saya. Maka, buku yang terbit pada tahun 2016, yang kini mungkin tidak lagi laku di pasar resensi media, adalah buku gres bagi saya, masih hangat […]

Categories
jender resensi sastra

Seksualitas dan Aib

(Lagi-lagi satu resensi lama, dari tahun 2005 atau 2006-an lah. Ini saya kopi langsung dari situs Penerbit Jalasutra yang telah memuatnya sejak entah kapan. Tapi, demi mendokumentasikan tulisan-tulisan sendiri, sebelum hilang dimakan rayap virtual, saya posting saja lagi di sini. Demi apa? Demikian harap maklum.) Judul buku: Aib Penulis : J.M. Coetzee Penerbit : Penerbit Jalasutra […]

Categories
resensi sastra

Sejarah Aib: Berziarah ke Awal Karir Borges

  Judul : Sejarah Aib (The Universal History of Infamy) Penulis : Jorge Luis Borges Penerjemah : Arif B. Prasetyo Penyunting : Japhens Wisnudjati Penerbit : Pustaka Sastra LkiS Yogyakarta Cetakan : I, 2006 Tebal : xvii + 150 hal. ISBN : 979-8451-54-6 Borges menyebut Sejarah Aib (versi Indonesia dari The Universal History of Infamy) […]

Categories
resensi sastra

Apresiasi Berkedok Cerpen: “Durna Sambat” karya Yusi Avianto Pareanom

Sebut saja ini apresiasi cerita yang telat beberapa tahun. Karena tidak ada kesempatan membaca Raden Mandasia Si Pencuri Daging Sapi, saya baca saja buku mas Yusi Avianto Pareanom yang sebelumnya, Rumah Kopi Singa Tertawa. Untuk kesempatan ini, saya akan ngobrol tentang cerita “Durna Sambat” dalam buku tersebut. Cerita “Durna Sambat” ini kuat dan menarik sama sekali […]

Categories
resensi

Nurel Javissyarqi Gugat!

Seperlu apakah kita menggugat Sutardji Calzoum Bachri? Sangat, bagi Nurel Javissyarqi. Kenapa? Sepertinya cukup banyak alasan untuk melakukannya. Apa saja yang perlu digugat? Saya akan coba mendaftar beberapa saja yang berhasil saya tangkap dari buku Menggugat Tanggung Jawab Kepenyairan Sutardji Calzoum Bachri. Gugatan Nurel dipicu oleh esai Tardji yang berjudul “Sajak dan Pertanggungjawaban Penyair,” di […]